Olahraga

Seputar Olahraga

Puskesmas Moro Juara 3 Porkesda Tingkat Provinsi Kepri

TANJUNGPINANG,SIJORITODAY.com - Dinas Kesehatan Kepulauan Riau menggelar Pekan Olahraga Kesehatan Daerah (Porkesda) I sempena Hari kesehatan Nasional HKN) ke-59 di Hotel CK Tanjungpinang, Kamis (16/11/2023). Porkesda tersebut diikuti oleh petugas...

Turnamen Billiard BP Batam, Ajang Persaudaraan dan Silaturahmi Antar Sesama

BATAM,SIJORITODAY.com - Turnamen billiard antar karyawan Badan Pengusahaan (BP) Batam telah berakhir pada Sabtu (11/11/2023) malam di Eastside Pool & Cafe. Turnamen yang digelar satu hari penuh ini, memainkan...

Tim Sepak Takraw Riau Raih Enam Medali Emas di Porwil Sumatera XI

PEKANBARU,SIJORITODAY.com - Tim sepak takraw Riau berhasil mengumpulkan enam medali emas dan satu perunggu dari 10 nomor yang dipertandingkan di Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) Sumatera XI. Raihan medali emas di...

Ribuan Pesepeda Tanah Air dan Mancanegara Meriahkan Event Jamselinas XII Batam

BATAM,SIJORITODAY.com - Jambore sepeda lipat nasional (Jamselinas) XII bakal digelar, di Kota Batam pada Sabtu (11/11/2023) mendatang. Jamselinas ini bakal menghadirkan 2.000 lebih pesepeda dari seluruh tanah air atau...

Batam Siap Menggelar Jambore Sepeda Lipat Tahun 2023

BATAM,SIJORITODAY.com - Kota Batam, Kepulauan Riau, siap menggelar event Jambore Sepeda Lipat Nasional (Jamselinas) XII pada 11 November 2023 mendatang. Jambore sepeda lipat itu akan diikuti 3.000 pesepeda lipat...

Siap Berlaga di Porwil Sumatera XI, Atlet Kepri Targetkan Tambah Tiket PON

BATAM,SIJORITODAY.com - Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad melepas atlet dan official peserta Porwil Sumatera ke-XI di Aula Gedung Graha Kepri Kota Batam, Rabu (1/11/2023) kemarin. Kepri mengirimkan 164 atlet dan...

Lepas Peserta Bintan Triathlon, Gubernur Tak Ingin Ada Duplikat

BINTAN,SIJORITODAY.com - - Gubernur Kepri Ansar Ahmad ditemani Duta Besar RI untuk Singapura, Suryopratomo, Deputi bidang pengembangan destinasi dan infrastruktur Kemenkarekraf RI Hariyanto, Chief Operating Officer PT BRC Abdul...

Akhir Pekan Ini, 500 Atlet Unjuk Kebolehan di Bintan Resort

BINTAN,SIJORITODAY.com - - Event Bintan Triathlon 2023 dan Gran Fondo akan digelar akhir pekan ini, Sabtu-Minggu (21-22/10) di kawasan Bintan Resort, Lagoi, Kepulauan Riau. Tercatat, lebih dari 500 atlet dari...

Ditaja Nasrul, Emak-emak dan Anak-anak Ceria Ikut Lomba 17an

TANJUNGPINANG,SIJORITODAY.com - Anggota DPRD Kota Tanjungpinang, Nasrul menggelar lomba 17an bagi emak-emak dan anak-anak di lapangan STTI Tanjungpinang, Sabtu (19/8/2023). Selain Nasrul, lomba 17an ini juga terlaksana berkat donasi oleh...

Kepala BP Batam Laga Persahabatan Badminton Bersama Menteri Singapura

BATAM,SIJORITOFAY.com - Kepala Badan Pengusahaan Batam (BP Batam), Muhammad Rudi bersama dengan Menteri di Kantor Perdana Menteri Singapura sekaligus Menteri Kedua Pendidikan dan Luar Negeri Dr. Maliki Osman, menghabiskan...