LINGGA,SIJORITODAY.com - Para guru di SMAN 1 Selayar meminta Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau membangun rumah dinas untuk guru di dekat sekolah tersebut.
Salah satu guru yang enggan disebutkan namanya mengatakan, keberadaan rumah dinas ini perlu untuk mendukung kelancaran kegiatan belajar dan mengajar.
"Kami masih berharap adanya rumah dinas. Kami kalau ke sekolah harus naik pompong, ini sangat memakan waktu," katanya, Jum'at...
Sekretaris Komisi II Dukung Kepri Tourism In, Upaya Brilian Tarik Wisawatan Nusantara
sijoritoday.com -
SURABAYA,SIJORITODAY.com - Sekretaris Komisi II DPRD Kepulauan Riau, Wahyu Wahyudin mendukung kegiatan Kepri Tourism In yang ditaja Dinas Pariwisata Kepri di Kota Surabaya, Jawa Timur.
Menurutnya, kegiatan ini merupakan upaya brilian untuk mempromosikan paket wisata Kepri ke wisatawan Nusantara di Jawa Timur.
"Tentu saya mendukung. Dispar harus masif dan piawai dalam mempromosikan paket-paket wisata unggulan dari seluruh Kabupaten/Kota ke wisatawan domestik...
TANJUNGPINANG,SIJORITODAY.com -Wakil Gubernur Kepulauan Riau, Nyanyang Haris Pratamura meminta Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas atau Free Trade Zone Batam-Bintan-Karimun (FTZ-BBK).
Nyanyang mengatakan, optimalisasi FTZ harus digesa seiring perjalanan menuju perluasan kawasan FTZ.
Saat ini, kata Nyanyang, yang penting dilakukan adalah bagaimana menterjemahkan dan memaksimalkan Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 2024 yang menjadi payung hukum pelaksanaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan...
TANJUNGPINANG,SIJORITODAY.com - Wakil Gubernur Kepulauan Riau, Nyanyang Haris Pratamura menyerahkan Surat Keputusan (SK) 752 CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Lapangan Upacara Pemprov Kepri, Dompak, Rabu (1/10/2025).
Adapun CPNS sebanyak 5 orang yang merupakan lulusan IPDN, 57 orang PPPK tenaga guru, 33 orang PPPK tenaga kesehatan, dan 657 orang PPPK tenaga teknis.
Nyanyang pun menyampaikan ucapan selamat dan sukses...
LINGGA,SIJORITODAY.com - Perumda Air Minum Tirta Lingga kembali menggelar bazaar murah bersempena hari jadi ke-15 di Kecamatan Singkep, Rabu (1/10/2025) pagi.
Masyarakat Singkep pun tampak antusias memadati dan membeli bahan pangan murah di lokasi bazaar.
Direktur Perumda Air Minum Tirta Lingga, Irfan Andaria mengatakan, pihaknya menjajakan paket bahan pangan yang berisikan beras, gula pasir, minyak goreng dan juga telur ayam.
"Hari ini,...
ANAMBAS,SIJORITODAY.com - Satreskrim Polres Anambas menangkap RA (23) tersangka pencabulan anak dibawah umur pada 24 September 2025.
Kasatreskrim Polres Anambas, IPTU Alfajri mengatakan, tersangka melakukan pencabulan terhadap MS (14).
Kasus ini terungkap setelah korban dan orang tua melaporkan peristiwa tersebut ke pihak kepolisian.
Ia menjelaskan kronologi kejadian dimana Pelaku sering melakukan video call dengan korban dan meminta korban memperlihatkan bagian tubuhnya.
"Pada 30...
ANAMBAS,SIJORITODAY.com - Medco E&P Natuna Ltd. (Medco E&P), Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) di bawah pengawasan SKK Migas, terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelestarian budaya lokal di sekitar wilayah operasi.
Tahun ini, perusahaan berkolaborasi dengan Perkumpulan Pusaka Madah Bertuah Siantan menyelenggarakan serangkaian Program Seni dan Budaya Melayu di Kabupaten Kepulauan Anambas.
Sebagai bagian dari rangkaian Program Seni dan Budaya Melayu, Perkumpulan...
LINGGA,SIJORITODAY.com - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid menegaskan, pembangunan nasional tidak boleh hanya berorientasi pada investasi.
Pembangunan, haruslah menghadirkan keadilan dan kesejahteraan yang dirasakan seluruh lapisan masyarakat Indonesia.
Hal itu ia sampaikan saat memimpin Upacara Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang (HANTARU) 2025 di Jakarta, Rabu (24/9/2025).
“Pembangunan harus berkeadilan dan dapat dirasakan oleh seluruh lapisan...
LINGGA,SIJORITODAY.com - Perumda Air Minum Tirta Lingga menggelar bazaar murah di Lapangan Merdeka Desa Penuba Kecamatan Selayar, Selasa (30/9/2025).
Bazaar ini dalam merangka memperingati Hari Jadi ke-15.
Direktur Perumda Air Minum Tirta Lingga, Irfan Andaria mengatakan, bazaar murah ini merupakan bentuk kepedulian perusahaan daerah dalam membantu masyarakat.
“Kami ingin di ulang tahun ke-15 Tirta Lingga tidak hanya dirayakan dengan kegiatan seremonial, tapi...
TANJUNGPINANG,SIJORITODAY.com - Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad mengatakan akan memastikan dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) memiliki sertifikat laik higiene dan sanitasi.
Itu ia sampaikan dalam rapat koordinasi membahas isu MBG dan TBC secara virtual bersama Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, Senin (29/9/2025) kemarin.
"Kami akan memperkuat koordinasi lintas sektor melibatkan Puskesmas dan sekolah serta memastikan setiap dapur MBG memiliki sertifikat laik...